BITUNG – Kapolda Sulawesi Utara Irjen Pol Yudiawan, SH, SIK, MH, M.Si didampingi para PJU Polda Sulut melakukan kunjungan kerja ke Mako Direktorat Polairud Polda Sulut, Selasa (16/1/2024).
Sekira pukul 09.00 Wita, Kapolda Sulut Irjen Pol Yudiawan, SH, SIK, MH, M.Si bersama para PJU Polda Sulut tiba di Mako Direktorat Polairud Polda Sulut. Kegiatan kemudian dilanjutkan dengan memberika arahan kepada Anggota Direktorat Polairud Polda Sulut. Sekira Pukul 10.00 wita, Kapolda Sulut bersama PJU Polda Sulut menujuh dermaga untuk mengunjungi Kapal KP. Baladewa 8002. Kegiatan kunjungan kerja Kapolda Sulut ke Mako Direktorat Polairud Polda Sulut berakhir pada pukul 11.45 wita.
Kegiatan Kunjungan Kerja Kapolda Sulut turut pula dihadiri oleh, Irwasda Polda Sulut KOMBES. POL. Bayu, SIK, Karo Ops Polda Sulut KOMBES POL. Mugi Sekar Jaya, S.Sos, S.I.K, Dir. Polairud Polda Sulut Kombes Pol. Kukuh Prabowo, SIK, MH, Dir. Intelkam Polda Sulut Kombes Pol Heri Wahyudi, SIK, Dir. Reskrimsus Polda Sulut Kombes Pol Stefanus Michael Tamuntuan, SIK, M.Si, Kabid Propam Polda Sulut Kombes Pol Reindolf Unmehopa, SH, SIK, Kabid Humas Polda Sulut Kombes Pol IiS Kristian, SIK dan 9. Koorspripim Polda Sulut AKBP. Irwanto, SIK, MH.
(Budi)